Cara Restart (Reboot) Mikrotik dengan WinBox menggunakan Script Schedule

Bagaimana Cara Restart (Reboot) Mikrotik dengan WinBox Menggunakan Schedule ?

Kenapa di perlukan Reboot Mikrotik secara berkala atau ter schedule, jawabannya sederhana yaitu supaya pengguna dapat ter relaksasi karena banyaknya packet pada mikrotik secara harian dan untuk menghindari cache mikrotik terlalu berlebih.

Nah Bagaimana Cara Schedule Reboot Mikrotik dengan mudah?

Langkah – langkahnya adalah :

1. Open winbox dan login sesuai user mikrotik, jika belum memiliki dapat di download terlebih dahulu.

2. Klik System -> Scheduler

mikrotikreboot
mikrotikreboot

3. Klik Add pada scheduler

mikrotikreboot2
mikrotikreboot2

Start Time

Isikan Start time sesuai waktu yang akan anda gunakan untuk merestart mikrotik Anda, disini saya contohkan jam 07:55 waktu pagi.

Interval

Dan Interval 1d 00:00:00 artinya saya ulangi setiap harinya / daily event.

On Event :

Isikan dengan /system reboot

/system reboot

Sampai disini proses pembuatan Schedule Reboot Mikrotik sudah selesai dan dapat digunakan.

Cukup sederhana bukan ? tapi ini sangat berguna bagi Anda pengguna management bandwith terutama menghindari banyaknya komplain.

Demikian ulasan mengenai Cara Schedule Reboot Mikrotik. Tetap semangat untuk menulis, dan berikan ilmu kepada Siapa saja ya. Sekian dari Saya semoga bermanfaat.

Summary
Cara Restart (Reboot) Mikrotik dengan WinBox Menggunakan Schedule
Article Name
Cara Restart (Reboot) Mikrotik dengan WinBox Menggunakan Schedule
Description
Cara Restart (Reboot) Mikrotik dengan WinBox Menggunakan Schedule dan seperti ini script reboot mikrotik
Author
Publisher Name
k

One Reply to “Cara Restart (Reboot) Mikrotik dengan WinBox menggunakan Script Schedule”

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.